berita ppid - kota batu
AWAL RAMADHAN DINAS PUPR KEBUT PERBAIKAN JALAN PERSIAPAN LEBARAN
Batu, Di awal bulan ramadhan ini dinas pekerjaan umum dan penataan ruang kota Batu terus melakukam perbaikan jalan altetnatif hingga jalan protokol di Kota Batu. Kali ini di hari ketiga jalan yang di lakukan perbaikan di wilayah kecamatan Junrejo yakni di desa Mojorejo dusun Kajang. Pengaspalan jalan dengan cara di hotmix tidak hanya wilayah Junrejo namun ini di lakukan di tiga kecamatan di kota Batu yakni kecamatan Batu,, dan kecamatan Bumiaji. Sebelumnya pengaspalan…
SOSIALISASI PERIZINAN BERUSAHA MELALUI SISTEM OSS
Batu, Beginilah suasana kegiatan sosialisasi perizinan berusaha melalui sistem OSS, yang di narasumberi oleh bapak Anton Widodo dari dinas koperasi Jawa Timur, dan dihadiri oleh seluruh koperasi – koperasi di Kota Batu. Sistem OSS dibangun dalam rangka percepatan dan peningkatan penanaman modal berusaha, dengan cara menerapkan perizinan berusaha terintegrasi secara elektronik. Juga merupakan upaya pemerintah dalam menyederhanakan perizinan terintegrasi yang cepat, serta memberi kepastian. Dengan…
RAMADHAN, WANA WISATA DI BATU SEPI
Batu, Sudah menjadi hal yang lumrah jika selama bulan suci Ramadhan, tempat-tempat wisata baik wisata komtemporer maupun wisata alam di wilayah Kota Batu selalu sepi pengunjung. Seperti halnya yang terlihat di kawasan wisata Coban Talun yang ada di desa Tulungrejo kecamatan Bumiaji. Meski terdapat sekitar delapan wahana wisata. Namun semuanya sepi pengunjung.…
Kajian Akbar, Ramadhan Berkah di Bumi Al-Aqso
Memasuki bulan Ramadhan 1440 H, Lembaga Al-Irsyad Al-Islamyah Kota Batu bersama Ikatan Alumni Sekolah Ibu (IASI) menggelar Kajian Akbar di Masjid Brigjen Soegiyono Balaikota Among Tani, Senin (13/05). Ketua Pengurus Cabang Wanita Al Irsyad Al Islamiyah Kota Batu, Hj. Khadijah Badar mengatakan bahwa kegiatan ini merupakan wujud empati kepada saudara muslim yang ada di Palestina. Umat muslim di Indonesia patut bersyukur dapat menjalani ibadah puasa dengan baik. Mari kita mengulurkan…
Safari Ramadhan ke 4, Berbagi Rejeki di DPRD Kota Batu
Batu, Di hari kedelapan Bulan Ramadhan 1440 H, 2019, Pemerintah Kota Batu bersama DPRD Kota Batu menggelar Safari Ramadhan di Halaman DPRD Kota Batu pada hari Senin (13/5/2019). Dalam rangkaian Safari Ramadhan yang ke 4 ini, pemerintah juga menggandeng pelaku usaha untuk turut memberikan bantuan sosial kepada 59 anak-anak yatim piatu dan warga duafa dari Torongrejo dan Mojorejo. Kali ini, diserahkan juga sertifikat Tanah untuk 250 pelaku UKM dan petani Ketua DPRD, Cahyo Edi Purnomo…