berita ppid - kota batu
BATU HERITAGE Keunikan Peninggalan Sejarah Candi Songgoriti di Kota Batu
Batu, Sebagai salah satu destinasi wisata di Jawa Timur, Kota Batu memiliki puluhan objek wisata yang menarik untuk dikunjungi. Tidak hanya wisata buatan, Kota yang miliki hawa sejuk ini menyimpan berbagai wisata sejarah yang indah dan menakjubkan, salah satunya adalah Candi Songgoriti atau biasa dikenal dengan Candi Supo. Candi ini berlokasi di Pemandian Air Panas Alami Hotel Songgoriti ,Desa Songgokerto, Kecamatan Batu, Kota Batu yang juga berdekatan dengan Taman Rekreasi Tirta…
Desa Berdaya Kota Berjaya Musrenbang Kecamatan Junrejo 2019 sampaikan 210 Usulan untuk Kesejahteraan Masyarakat
Batu, Kamis (28/02/2019) dilaksanakan Musyawarah Rencana Pembangunan Kecamatan Junrejo 2019, bertempat di Aula Balitjestro Batu. Dihadiri oleh Punjul Santoso, Wakil Walikota Batu, Arief Ardyasana, Camat Junrejo, Kepala Balitjestro, Jajaran Muspika, Kepala Desa, Lurah, Ketua TP PKK, Ketua BPD, Ketua LPMD, Ketua LPMK Junrejo dan seluruh jajaran SKPD Pemerintah Kota Batu serta para undangan. Melalui berbagai tahap, yaitu pembekalan, musrenbang desa, pembahasan dengan SKPD terkait,…
Resmi Dibuka, Pasar Muslimat NU Berlangsung Meriah
Batu, Ratusan jamaah Muslimat Nahdatul Ulama (NU) Kota Batu memadati Halaman Timur Balaikota Among Tani dalam gelaran Pasar Rakyat untuk memperingati Harlah Muslimat NU ke 73, Rabu (27/2/2019). Pasar rakyat yang diadakan selama lima hari, mulai 27 Februari - 3 Maret 2019 ini menampilkan lebih kurang 100 stand produk Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) serta puluhan pedagang durian di Kota Batu. Walikota Batu, Hj. Dewanti Rumpoko menyampaikan terima kasih atas dipilihnya…
SOSIALISASI JUKLAK JUKNIS DAK NONFISIK 2019
Batu, Dengan meningkatnya anggaran dana alokasi khusus bidang kesehatan tahun 2019 untuk kegiatan fisik dan non-fisik, diharapkan dapat mendukung pembangunan kesehatan di daerah yang sinergis dengan prioritas nasional. pengalokasian D-A-K bidang kesehatan ini tidak untuk mengambil alih tanggung jawab pemerintah daerah dalam pelaksanaan pembiayaan pembangunan kesehatan di daerah. Kegiatan sosialisasi kali ini di ikuti oleh Kepala Pukesmas, bendahara, tata usaha Pukesmas Se Kota…
SMPN 1 BATU MILIKI GEDUNG AULA BARU SENILAI 1,2 MILYAR
Batu, Kehadiran Walikota Batu Dewanti Rumpoko di SMPN 1 Batu guna meresmikan gedung aula baru SMPN 1 Batu disambut siswa siswi SMPN 1 Batu yang menyambutnya dengan sholawatan dan aksi salam pramuka. Tak hanya dihadiri oleh Walikota bersama sejumlah Kepala Sopd Pemkot Batu, peresmian gedung aula baru SMPN 1 Batu Ini Juga Dihadiri Sejumlah undangan baik tokoh masyarakat maupun dari sekolah lainnya. Kepala SMPN 1 Kota Batu Bambang Irawan menjelaskan peresmian gedung aula SMPN…