berita ppid - kota batu
Optimalisasi Potensi Desa melalui Pembangunan Kawasan Pedesaan
Batu, Sebagai upaya pembangunan kawasan pedesaan dalam mendorong peningkatan ekonomi dan potensi desa, Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak, Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana Kota Batu (DP3AP2KB) Kota Batu menggelar sosialiasi kawasan pedesaan di Balaikota Among Tani, Kamis (4/7). Sosialisasi ini merupakan tahap awal dari konsep pembangunan kawasasan pedesaan. Program ini nantinya akan dijalankan dengan mengoptimalkan potensi dan kerjasama antar Desa. Hal ini…
Rakernas APEKSI di Semarang menjadi momentum Sinkronisasi Pembangunan Pusat-Daerah
Batu, Asosiasi Pemerintah Kota Seluruh Indonesia (Apeksi) kembali menyelenggarakan Rapat Kerja Nasional (Rakernas) XIV tahun 2019 selama tiga hari mulai 3-5 Juli 2019 di Kota Semarang. Tema besar Rakernas Apeksi 2019 ini adalah penguatan alokasi anggaran pemerintah daerah guna mendukung kemandirian daerah dalam rangka mengimplementasi pelaksanaan otonomi daerah di Indonesia. Diikuti oleh 98 perwakilan daerah temasuk Kota Batu, Rakernas XIV Apeksi 2019 menggelar berbagai kegiatan.…
JEMPUT BOLA BANTU MELUNASI PBB DENGAN SAMPAH
Batu, Bertempat di Balaidesa Sumbergondo, Kecamatan Bumiaji Kota Batu, tim intensifikasi PBB yang terdiri dari badan keuangan daerah (BKD) dan dinas lingkungan hidup (DLH) Kota Batu lakukan jemput bola program pembayaran pajak bumi dan bangunan (PBB) menggunakan sampah. Pembayaran PBB dengan sampah tersebut dimanfaatkan oleh warga desa. Adapun beberapa jenis sampah yang ditimbang dan masuk dalam kategori pembayaran adalah sampah plastik, barang bekas , kaleng, kantong semen , dan…
SEMPAT ANJLOK HINGGA 22 RIBU HARGA AYAM KINI MULAI NAIK
Batu, Harga ayam potong di pasar tradisional Kota Batu berangsur stabil. Sebelumnya, harga ayam sempat mengalami penurunan hingga 22 ribu per kilogram di kalangan pedagang. Bahkan di kalangan peternak, harga ayam per ekor hanya 10 ribu rupiah. Namun, kini harga ayam perlahan mulai naik menjadi 30 ribu rupiah per kilogramnya. salah satu pedagang, didik mengaku bahwa tidak stabilnya harga membuat para pedagang bingung lantaran banyak keluhan datang dari para pembeli. Akibatnya…
DIREVISI PEMBERANGKATAN JAMAAH HAJI KOTA BATU DIMAJUKAN
Batu, Berdasarkan surat edaran dari kantor wilayah kementrian agama Provinsi Jawa timur nomor B-3445 tahun 2019 tentang revisi jadwal pemberangkatan dan pemulangan jamaah haji embarkasi surabaya tahun 1440 hijriyah, 2019 masehi, jadwal pemberangakatan jamaah haji Kota Batu direvisi sesuai jadwal dari general authority of civil aviation (gaca). Sebelumnya kemenag Kota Batu berencana akan melakukan prosesi pemberangkatan jamaah haji Kota Batu pada 16 Juli 2019. Namun karena adanya…