berita ppid - kota batu
Wali Kota Batu Resmikan Gedung SMPN 7 Batu, Siap Terima Siswa di 2023
Wali Kota Batu, Dewanti Rumpoko, meresmikan gedung SMPN 7 Batu di Jl. Dr Soetomo, Kelurahan Dadaprejo, Kecamatan Junrejo, Jumat (23/12). Wali Kota menjelaskan bahwa tujuan pembangunan SMPN 7 adalah untuk memberikan fasilitas pendidikan bagi masyarakat sekitar. Dengan kebijakan zonasi, dua Rombongan Belajar atau 64 calon siswa baru di daerah Junrejo, Dadaprejo, dan Tlekung bisa diakomodasi di SMPN 7 ini. Dewanti juga menjelaskan bahwa SMPN 7 dibangun dalam 4 tahap. Tahap pertama…
Upaya Pencegahan Penyakit, Rotary Club Batu Gelar Sosialisasi
Rotary Club merupakan organisasi kemanusiaan yang mencakup kesejahteraan dan pencegahan penyakit, kesehatan ibu dan anak, perdamaian dan pencegahan konflik, pendidikan dasar dan literasi, air bersih dan sanitasi, serta perbaikan ekonomi dan komunitas. Rotary Club Kota Batu dan Malang Raya bersama dengan Pemerintah Kota Batu menggelar Sosialisasi Disease Prevention and Treatment atau Pencegahan dan Pengobatan Penyakit, di Graha Pancasila Balai Kota Among Tani, Jumat (23/12) pagi. “Kali…
Wali Kota Batu Kukuhkan Pengurus Karang Taruna Kota Batu Masa Bakti 2022-2027
Pengurus Karang Taruna Kota Batu Masa Bakti 2022-2027 resmi dikukuhkan oleh Wali Kota Batu, Dewanti Rumpoko, di Graha Pancasila, Balai Kota Among Tani, Kamis (22/12) siang. Karang Taruna merupakan organisasi sosial kemasyarakatan sebagai wadah dan sarana pembinaan dan pengembangan masyarakat terutama generasi muda. Selain berusaha mewujudkan kesejahteraan sosial di lingkungan desa atau kelurahan, peran karang taruna terus ditingkatkan agar dapat menghimpun, menggerakkan,…
Desa Gunungsari Gelar Selebrasi Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila
Sekitar 15 Lembaga Pendidikan di Desa Gunungsari bekerjasama dengan Pemerintah Desa Gunungsari, menggelar Selebrasi Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5) dengan tema “Ta’aruf Pendidikan dan Kebudayaan” di Lapangan Gumur, Dusun Brumbung, Jl. Raya Brumbung, Desa Gunungsari, Kamis (22/12). Dalam acara ini dilaksanakan pagelaran seni dan pasar karya Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5). Kegiatan ini juga digelar untuk memperkenalkan kurikulum merdeka kepada murid,…
Jelang Nataru, Polres Batu Gelar Apel Pengamanan
Menjelang pengamanan Natal dan Tahun Batu 2023, Polres Batu menggelar Apel Gelar Pasukan Operasi Lilin Semeru 2022 di Alun-Alun Kota Batu, Kamis (22/12) pagi. Apel ini diikuti oleh pasukan gabungan yang terdiri dari TNI, Polri, Dishub, Satpol PP, Banser, BPBD, Pramuka dan Pemuda Pancasila. Bertindak sebagai pemimpin apel, Wakil Walikota Batu, H. Punjul Santoso. Apel ini merupakan bentuk pengecekan akhir persiapan personil dan sarana prasana pengamanan Nataru yang…