berita ppid - kota batu
SELURUH RANGKAIAN MANASIK HAJI TELAH SELESAI
Batu, Setelah merampungkan seluruh kegiatan manasik haji di masing-masing kelompok bimbingan ibadah haji (KBIH), kini para calon jamaah haji kota batu juga telah menyelesaikan seluruh kegiatan manasik haji yang digelar oleh kantor kemenag Kota Batu bersama 3 KUA se Kota Batu. Praktis dengan telah selesainya rangkaian kegiatan manasik haji tersebut pada sabtu lalu, kini seluruh calon jamaah haji Kota Batu hanya tinggal mempersiapkan seluruh barang bawaan sembari menunggu diberangkatkan…
Gelar Halal Bihalal, YDSF Hadirkan Ustadz Cahyadi Takariawan
Batu, Ratusan Relawan dan Donator Yayasan Dana Sosial Al-Falah (YDSF) memadati Graha Pancasila Balaikota Among Tani dalam acara halal bihalal dan silaturahmi, Minggu (30/06). Lantunan ayat suci Al-qur'an membuka acara silaturahmi kali ini. Yayasan Dana Sosial Al-Falah merupakan lembaga pendayagunaan dana yang amanah dan profesional, menjadikannya sebagai lembaga pengelola zakat, infaq, dan sedekah (ZIS) terpercaya di Indonesia dengan mengelola dana lebih dari 88 ribu lebih donatur…
Wakil Walikota Batu menghadiri Halal Bihalal RAPI
Batu, Radio Antar Penduduk Indonesia (RAPI) Kota Batu menggelar halal bihalal. Acara tersebut berlangsung semarak dengan diikuti puluhan peserta anggota RAPI dari Kota Batu. Acara yang berlangsung di Balai Materia Medica Batu, Minggu (29/6/2019) juga dihadiri oleh Wakil Walikota Batu, Punjul Santoso, Wakil Ketua DPRD, Hari Danang, perwakilan dari Fokus, Orari, Senkom, dan Satgas BNN. Dalam sambutanya Ketua RAPI Wilayah 32 Kota Batu, Iwan Suwito mengucapkan terima kasih…
Pembukaan Training of Trainer Guru Al Quran Tilawati Malang Raya
Batu, Sekitar 50 Peserta Guru Al-Quran yang berasal dari Malang Raya mengikuti pelatihan Training of Trainer (TOT) Al-Quran Tilawati. Diselenggarakan di TPQ Misbahus Shudur, TOT berlangsung hingga 3 hari, yakni mulai tanggal 28-30 Juni. Metode tilawati ini menggunakan nada lagu ross, salah satu jenis lagu yang digunakan dalam membaca Al Quran. Membuka acara,Kepala Cabang Tilawati Malang Raya, Ust. Muhammad Arifin menyampaikan kebanggaannya terhadap peserta yang mengikuti…
Pengukuhan Kontingen Porprov Jatim ke VI, 198 Atlet Kota Batu Siap Berlaga
Batu, Sebanyak 198 Atlet dari 23 cabang olahraga (Cabor) KONI Kota Batu yang akan bertanding di Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Jawa Timur ke VI tahun 2019 resmi dikukuhkan oleh Wakil Walikota Batu, H. Punjul Santoso di Pendopo Rumah Dinas Walikota Batu, Jumat (28/06) malam. Pekan Olahraga Provinsi akan berlangsung di empat kota yakni, Tuban, Lamongan, Gresik dan Bojonegoro yang dimulai pada tanggal 6 hingga 13 Juli 2019 mendatang. Keseluruhan Atlit Kota Batu sebelumnya…