berita ppid - kota batu
Perayaan Natal di Kota Batu: Memaknai Kerukunan Umat Beragama
Umat Kristiani di Kota Batu merayakan Natal dengan penuh kegembiraan di Graha Pancasila Balaikota Among Tani, Jumat, (12/1/24). Acara yang diselenggarakan oleh TP PKK Kota Batu ini menjadi momen istimewa untuk memperkuat kerukunan umat beragama, dan menghormati keberagaman yang ada di Kota Batu. Acara ini dihadiri oleh tokoh-tokoh penting, termasuk Pj. Wali Kota Batu, Aries Agung Paewai, Ketua TP PKK Kota Batu, Dwi Mardiana Susilawati, serta figur penting lainnya seperti Wali…
Tiga Desa di Kota Batu Lakukan Transaksi Pertama Siskeudes 2.0.6
Pemerintah Kota Batu mendukung penerapan aplikasi Sistem Keuangan Desa atau Siskeudes online 2.0.6, guna membantu pemerintah Desa mengelola keuangan tersebut secara mudah dan aman. Untuk itu, Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak, Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (DP3AP2KB) Kota Batu bersama Bank Jatim, menyelenggarakan Pengoperasian Aplikasi Siskeudes Versi 2.0.6 untuk transaksi pertama di Kota Batu, di Gedung Bank Jatim Kantor Cabang Batu, Jumat (12/1/24). …
Pj. Wali Kota Batu: Butuh Dukungan Semua Pihak untuk Jaga Kota Batu Tetap Aman dan Nyaman
Berakhirnya Tahun Anggaran 2023, Pemerintah Kota Batu menyampaikan capaian kinerja Tahun 2023 dengan menggelar Press Conference di Warung Ardiasih Kota Batu, Kamis (11/1). Press Conference yang dipimpin langsung oleh Pj. Wali Kota Batu, Aries Agung Paewai, memaparkan capaian kinerja yang dilaksanakan Pemerintah serta tantangan di tahun 2024. Tema pembangunan di tahun 2023, tepatnya sejak kepemimpinan Pj. Aries Agung Paewai, adalah “KWB Pasti Bisa” Inisiatif,…
Kepala DP3AP2KB Ditunjuk Jadi Plt. Kepala Dinas Kesehatan
Pj. Wali Kota Batu, Aries Agung Paewai, menunjuk Kepala Dinas Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (DP3AP2KB), Aditya Prasaja, menjadi Plt. Kepala Dinas Kesehatan Kota Batu. Hal ini disampaikan Aries usai mengikuti Rapat Paripurna Jawaban Wali Kota Batu atas Pandangan Umum Fraksi - Fraksi Penyampaian Raperda Kota Batu tentang Pengelolaan Keuangan Daerah, Rabu (10/1) di Gedung DPRD Kota Batu. Penunjukkan tersebut berdasarkan Surat…
Pj. Wali Kota Batu Respon Positif Terhadap Pandangan Umum Fraksi DPRD terkait Raperda Pengelolaan Keuangan Daerah
Pj. Wali Kota Batu, Aries Agung Paewai, memberikan tanggapan yang positif terhadap pandangan umum yang disampaikan oleh Gabungan Fraksi DPRD terkait Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) Pengelolaan Keuangan Daerah dalam Rapat Paripurna DPRD Kota Batu, Rabu (10/01). Dalam penyampaiannya, Aries Agung Paewai menyatakan bahwa berbagai saran, masukan, pertimbangan, dan pemikiran yang dikemukakan oleh Gabungan Fraksi DPRD merupakan masukan yang sangat berharga dan konstruktif terhadap materi…